Eka Tjipta Foundation berfokus pada bidang Pendidikan, Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan , Lingkungan dan Kesehatan
Eka Tjipta Foundation percaya bahwa pendidikan dan pemberdayaan ekonomi kerakyatan berperan penting dalam membangun kemandirian dan kesejahteraan masyarakat
(Eka Tjipta Foundation) ini membanggakan dalam memajukan konsep SMK, yang benar-benar link and match. Sekolah bertransformasi dengan partisipasi sektor industri secara absolut. Bukan hanya perancangan infrastruktur, tapi juga kurikulum hingga SDM-nya saling berkolaborasi
Nadiem Makarim
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi periode 2019-2024
Tadi saya sudah melihat berbagai produk UMKM yang berhasil dibina oleh Sinar Mas, mulai dari produksi, pengemasan, hingga pemasaran. Saya turut mengapresiasi kinerja Sinar Mas karena telah berhasil membuktikan komitmennya dalam menaikkelaskan UMKM di Indonesia